Tujuan:
Memberikan pemahaman dan pengertian tentang azas-azas yang berlaku dalam pengembangan sumberdaya alam yang berwawasan lingkungan untuk keperluan proses produksi dan jasa, khususnya dalam bidang pertanian.
Ruang Lingkup:
Ruang lingkup yang dicakup dalam mata kuliah ini meliputi: (i) aktivitas ekonomi dan sumberdaya alam, (ii) Pengertian konservasi, deplesi dan penyediaan, (iii) Kaitan kemiskian, industrialisasi dan pengembilan sumberdaya alam, (iv) Mengukur kelangkaan sumberdaya alam, (v) Klasifikasi sumberdaya alam, (vi) konservasi sumberdaya alam, (vii) Pengelolaan sumberdaya alam, (viii) Karakteristik sumberdaya alam di wilayah tropis, pengembangan dan kaitannya dengan pertanian (sumberdaya tanah, sumberdaya hayati, sumberdaya lainnya).
Selengkapnya silahkan klik link ini
Materi kuliah terdidi dari:
Pengantar
1. Prinsip Pengembangan Sumberdaya Alam
2. Sumberdaya Lahan
3. Sumberdaya Air
4. Konservasi Tanah & Air
5. Sumberdaya Hutan
6. Aspek Sosial Ekonomi
7. Sumberdaya Alam Terpadu
- VIDEO PEMBELAJARAN TEP S1 APSDAlam
- Indonesia, the Emerald of Equator
- 6 Menit untuk mengenal Konservasi Sumberdaya Alam
- Dokumenter – Kerusakan Hutan Ancaman Kehidupan
- Menuju pengelolaan sumber daya alam yang berbasis masyarakat dan berkelanjutan
- Pengelolaan Sumber Daya Air Terpadu
- Ekonomi sumber daya alam dan lingkungan
- Pengelolaan DAS Terpadu – Rich Picture for Indonesia Water learning Week 2014
- Hentikan Penebangan Hutan Selamatkan Hutan Kita
- Misteri Keindahan Alam di Indonesia yang masih Rahasia
- Hutan Indonesia Kini – Greenpeace Indonesia
- Sustainable management of natural resources
- Hutan yang dapat menyelamatkan kita
- TROPICAL RAINFOREST
- 100 % INDONESIA
- Pengelolaan Sumber Daya Air Terpadu
- Sumber Daya Air Untuk Kehidupan
- Pengelolaan DAS (Daerah Aliran Sungai) Terpadu
- Geografi – Daerah Aliran Sungai
- Integrated Water Resources Management
- Sustainable management of natural resources
- Management of Natural Resources
- Natural Resource Management
- PRESERVATION AND CONSERVATION OF ENVIRONMENT
- THE RAINFOREST ALLIANCE: CONSERVATION & BIODIVERSITY
- Conservation of Natural Resources: Water Resources
- Renewable and NonRenewable Resources
- Land & Water Resources Management
- Management of Forest Resources
- International Sustainable Forest Management
- Starting Your Forest Mgmt Plan: Introduction to Forest Management
- The Future of Forestry: Future Forest Management in the Pacific Northwest
- Soil Pollution and its Impact on Environment – Soil 3
- Soil Pollution
- Big Idea 5: Earth is the Water Planet
- MEAT & Climate Change, Water Shortage, Food Scarcity, Deforestation, Ocean Collapse & Biodiversity
- Land Degradation World Issues